Lagu Ulang Tahunmu

 


Lagu Ulang Tahunmu

Lagu Ulang Tahunmu (Live Version) Composer lagu & lirik : Box HandJuang Hari ini fajar telah menyingsing Hari ini hari yang di nanti Hari ini t'lah bertambah usiamu Hari ini hari ulang tahunmu Hanya doa yang dapat ku panjatkan Hanya cinta yang dapat ku untaikan Hanya lagu yang dapat ku sembahkan Hanya itu yang dapat ku berikan Selamat ulang tahun ku ucapkan padamu Semoga panjang umur untuk selamanya Semoga engkau tetap sahaja Semoga engkau tetap cahaya Semoga engkau tetap pesona Semoga engkau tetap bahagia Selamat ulang tahun ku ucapkan padamu Semoga panjang umur untuk selamanya Hari ini fajar telah menyingsing Hari ini hari yang di nanti Hari ini t'lah bertambah usiamu Hari ini hari ulang tahunmu (18 Oktober 1996)

Posting Komentar

0 Komentar